Lokasi :
Kecamatan Turi, Kab.Sleman dan berada tepat didepan Agrowisata Turi.
|
Lokasi Penampungan BCB Turi |
Sejarah :
Daerah turi yang identik terkenal dengan buah salak pondohnya ternyata juga memiliki banyak sekali situs peninggalan purbakala zaman klasik. Peninggalan tersebut beberapa adalah peninggalan Buddha dan sebagian besar merupakan peninggalan Hindhu. Situs-situs tersebut sebagian besar ditemukan di dusun-dusun di kecamatan turi dan biasanya situs tersebut ditemukan secara tidak sengaja dilahan pertanian atau di ladang warga. Demi menjaga keamanan dan memudahkan Dinas Purbakala untuk meneliti maka dibuatlah tempat untuk menampung daripada penemuan situs-situs purbakala tersebut.
|
Benda-benda purbakala yg ditampung |
Penampungan BCB Turi ini menampung banyak sekali penemuan dari dusun-dusun sekitar, benda-benda yg ditampung ditempat ini meliputi arfetak candi, fragmen arca, fragmen stupa, hiasan kala, yoni, lingga dan arca nandi.
|
Makara |
|
Yoni |
|
Nandi |
|
Kala |
sip mantabs
ReplyDeleteMantap, Kenteng Wonokerto Turi Sleman adaaaaa
ReplyDelete